TNI-POLRI Sambangi Desa Yang Ada Di Kecamatan Mesidah
Bhabinkamtibmas Polsek Mesidah Brigadir Rizki Lastanto dan Babinsa Koramil 01/pos mil Mesidah. Sertu Imam Tobiin telah melaksanakan kegiatan Sambang Desa Bhabinkamtibmas dengan Babinsa dan masyarakat dalam rangka mempererat Sinergitas dan Soliditas TNI-POLRI, yang bertempat di Kp.Simpur Kec. Mesidah Kab. Bener Meriah., Selasa (9/5/2023)
Kapolsek Mesidah menjelaskan Kegiatan Sambang desa tersebut bertujuan mempererat Silaturahmi dan Soliditas TNI/POLRI dan Masyarakat terutama terkait pelaksanaan tugas kedepan serta memberikan pelayanan kepada masyarakat dan hatkamtibmas diwilayah Kec. Mesidah Kab. Bener Meriah.
Dengan terselenggaranya kegiatan Sambang desa antara TNI-POLRI dalam hal ini Bhabinkamtibmas Polsek mesidah dan Babinsa Koramil 01/bandar dapat meningkatkan sinergitas TNI-POLRI guna menghindari benturan ataupun gesekan yang dapat merugikan institusi TNI-POLRI dan Masyarakat