Peduli Lingkungan, Personil Polsek Pintu Rime Gayo Dan Masyarakat Melaksanakan Gotong Royong
Personel Polsek Pintu Rime Gayo dan Masyarakat melaksanakan kegiatan peduli lingkungan yaitu pembersihan sampah di Kampung Blang Rakal Kecamatan Pintu Rime Gayo Kabupaten Bener Meriah, Kamis (13/7/2023)
Kapolsek Pintu Rime Gayo menyampaikan Dimana dalam kegiatan tersebut Polsek Pintu Rume Gayo, masyarakat beserta stakeholder sangat antusias dalam melaksanakan nya
Kegiatan ini bertujuan untuk membersihkan sampah yang terbuang/berserakan di seputaran lingkungan masyarakat guna lingkungan yang bersih dan indah.